Paskah PMK ITB 2012
Berapa banyak orang Kristen yang sadar bahwa dirinya adalah terang? Hanya sedikit. Sikap terbanyak yang ada: biasa saja atau menganggapnya angin lalu. Kebanyakan berujar, “Sudah cukuplah saya percaya kepada Yesus, saya berbuat baik dan melakukan perintahnya.” Menjadi terang? Nantilah, keadaan saya saja masih gini-gini aja.