Pergi ke Daerah Baru
Ketidakpastian memang merisaukan. Saya pun mengalaminya. Tapi kalau dipikir, ketidakpastian tentang hari depan ada faedahnya. Justru karena ketidakpastian itu, maka hari ini saya bekerja keras menyiapkan diri untuk hari esok. Kalau sudah tahu hari depan mungkin saya akan menjadi pasif. Saya mungkin tenang-tenang saja. Tapi