Browse By

All posts by Daniel Sihombing

Saat Turbulensi Hidup Terjadi

Dalam penerbangan dari Bandara Sepinggan ke Soekarno Hatta baru-baru ini, pilot pesawat mengumumkan bahwa kami akan menghadapi turbulensi selama perjalanan. Memang langit mendung dan hujan rintik-rintik menemani perjalanan saya dari Kantor PLN menuju ke Bandara Sepinggan sore itu. Selepas mengudara, dari jendela, saya melihat petir

Hadiah Ulang Tahun Terindah

Tahun ini adalah ulang tahun spesial. Adik dan saya bisa merayakan ulang tahun bersama-sama. Sejak tahun 2010, kami selalu merayakan ulang tahun terpisah karena adik berkuliah di Jepang. Bulan Maret kemarin, adik telah kembali ke Indonesia setelah menyelesaikan kuliahnya. Jadinya, kami bisa merayakan ulang tahun

Ucapan Ulang Tahun dari Sahabat

Ucapan Ulang Tahun dari Sahabat, Selamat Ulang Tahun, Sahabat ! Selamat ulang tahun, Ce (07/12) #latepost Beneran bersukacita banget bisa mengenal seorang Daniel Christian Sihombing (panggil: Dece). Kalau gak salah kau orang terakhir yang aku kenal di kepengurusan PMK deh, tapi yang terakhir gak menjadi tolak

Mengucap Syukur Setiap Hari

Ketika baru jadian dengan Bertha, salah satu relationship goal yang saya minta untuk kami bisa lakukan bersama adalah bergantian menyampaikan mengucap syukur setiap hari. Melalui pesan singkat, kami saling mengutarakan rasa ucapan syukur untuk berkat Tuhan di dalam satu hari. Biasanya Bertha dan saya saling

Belajar Menjadi Yonathan Mengasihi dan Setia

Yonathan adalah salah satu pribadi di dalam Alkitab yang jarang dibahas. Yonathan adalah anak dari Raja Saul, raja pertama Israel yang berasal dari Suku Benyamin. Sekilas, kisah hidup Yonathan adalah sebuah kisah seorang pangeran ideal: anak sulung raja yang berkuasa, sudah pasti ganteng, mahir dalam