Browse By

All posts by Daniel Sihombing

Natal adalah Sebuah Kejutan

Kejutan adalah sesuatu yang tidak biasa terjadi, tidak umum, atau tidak lazim. Karena tidak biasa terjadi, kita menjadi terkejut atau kaget. Orang pangling. Mungkin juga tidak percaya kepada yang terjadi. Kita terkejut saat orang yang biasanya mudah marah tiba-tiba menjadi sabar dan ramah. Kita terkejut

Selamat Natal 2014

Selamat Natal 2014. Natal tahun ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Berbeda karena pada beberapa tahun ke belakang, saya merayakan natal dengan status sebagai mahasiswa. Dan syukur pada Tuhan, pada NatalĀ 2014 ini, saya dapat menyelesaikan perkuliahan saya di ITB. Puji Tuhan juga saya sudah mendapatkan pekerjaan

Natal: Ketika Allah Melawat Umat-Nya

“Terpujilah Tuhan, Allah Israel, sebab Ia melawat umat-Nya dan membawa kelepasan baginya.” (Lukas 1:68) Kalimat di atas adalah perkataan dari pujian Zakaria setelah kelahiran putra satu-satunya yaitu Yohanes yang kelak dikenal sebagai Yohanes Pembaptis. Sewaktu itu, Zakaria bisu alias tidak dapat berbicara. Setelah anaknya lahir

Mengingat kembali Orang yang Telah Meninggal

Sebab tidak ada seorang pun di antara kita hidup untuk dirinya sendiri, dan tidak ada seorang pun yang mati untuk dirinya sendiri. Sebab jika kita hidup, kita hidup untuk Tuhan, dan jika kita mati, kita mati untuk Tuhan. Jadi baik hidup atau mati kita adalah

Saat Orang yang Dicintai Pergi

Apa yang akan teman-teman lakukan saat orang yang dicintai pergi? Berpisah untuk sementara waktu saja sudah membuat kita merasa “aneh” atau “tidak biasa”–apalagi jika harus berpisah selamanya. Sudah banyak tulisan mengenai kematian di dalam website ini, namun nyatanya topik perpisahan akibat kematian selalu mempunyai kisah