Browse By

Category Archives: church

Terang yang Besar

“Bangsa yang berjalan di dalam kegelapan telah melihat terang yang besar; mereka yang diam di negeri kekelaman atasnya terang telah bersinar.” (Yesaya 9:1)Pada saat kita merayakan Natal sesungguhnya ada tiga hal yang tidak boleh dilupakan, yaitu: mengingat kembali apa yang terjadi pada masa yang lalu,

Asal-mula Masa Adven

Masa Liturgi Adven menandai masa persiapan rohani umat beriman sebelum Natal. Adven dimulai pada hari Minggu terdekat sebelum Pesta St. Andreas Rasul (30 November). Masa Adven berlangsung selama empat hari Minggu dan empat minggu persiapan, meskipun minggu terakhir Adven pada umumnya terpotong dengan tibanya Hari

Minggu Adven

Adven dalam Gereja Kristen adalah nama periode sebelum Natal. Nama Adven diambil dari kata Latin Adventus yang artinya adalah Kedatangan. Dalam masa Adven umat Kristen Katolik Roma maupun Protestan menyiapkan diri untuk menyambut pesta Natal dan memperingati kelahiran dan kedatangan Yesus yang kedua kalinya pada

Lampu Lalu Lintas

Setiap pergi kuliah saya selalu melalui perempatan Simpang Dago dari indekos. Perempatan jalan yang cukup padat jelas membutuhkan lampu lalu lintas yang bekerja dengan baik. Lampu ini memberikan tanda bagi para pengguna kendaraan maupun para pejalan kaki waktu untuk berhenti, berhati-hati, bahkan untuk jalan. Tidak

Kematian Kristus dan Kehidupan Kita

“Karena waktu kita masih lemah, Kristus telah mati untuk kita orang-orang durhaka pada waktu yang ditentukan oleh Allah. Sebab tidak mudah seseorang mau mati untuk orang yang benar–tetapi mungkin untuk orang yang baik ada orang yang berani mati–. Akan tetapi Allah menunjukkan kasih-Nya kepada kita,