Browse By

Category Archives: japan

Satu Hari Sebelum Pindahan Rumah

Ini kisah sebelum pindahan rumah, kesaksian akan penyertaan Tuhan sejak saya presentasi tugas akhir hingga satu hari sebelum pindahan rumah dari asrama di Tokyo Barat ke rumah di dekat universitas yang baru di Chiba. Selamat membaca.

Mendapat Rumah di Jepang

Hari berikutnya saya menceritakan kepada Kokusai Sensei bahwa saya telah mendapatkan rumah untuk ditempati bulan April nanti. Sensei pun ikut senang. Di beberapa kesempatan, saya juga bercerita kepada teman-teman lain yang masih mencari tempat tinggal. Saya menceritakan prosedur dan pengalaman yang saya alami kepada mereka.

Pergi ke Agen Rumah di Jepang

Tibalah hari itu tanggal 24 Januari 2015, sejak pagi saya telah menyiapkan keperluan sepanjang hari ini. Selain membeli nasi kepal atau onigiri dan botol minum untuk makan siang, saya juga menyiapkan beberapa dokumen dan surat yang mungkin diperlukan saat membuat perjanjian menyewa rumah. Pergilah saya

Mendapatkan Rumah dari Agen Aoi Fudosan

Saya pun ijin pamit dan pergi naik kereta menuju ke Aoi Fudosan. Tempatnya di depan Chiba University, memang agak jauh dibandingkan dua perusahaan fudosan sebelumnya yang ada di Stasiun Chiba.

Pengalaman Menyewa Rumah di Jepang

Tanggal 13 Maret mungkin bakal menjadi hari yang tidak terlupakan bagi saya. Di hari inilah, saya pindah rumah dari Higashi Fushimi di Tokyo Barat ke daerah dekat kampus baru di Chiba. Dalam artikel ini, saya akan menceritakan kisah pindah rumah di Jepang. Selamat membaca.