Browse By

Category Archives: life

Perjumpaan yang Mengubahkan

Di antara para murid Yesus, Tomas bisa dikatakan murid “figuran”. Tomas jarang sekali tampil dan tidak banyak memainkan peranan. Diantara keempat Kitab Injil, hanya Injil Yohanes yang memberi keterangan tentang Tomas. Ada 3 kejadian di mana Tomas tampil.

Sudahkah Engkau Bersyukur?

Bila seorang telah sembuh dari kusta, hal pertama yang harus dia lakukan adalah menunjukkan dirinya pada para Imam di Bait Allah. Para Imam kemudian akan memeriksa dengan teliti dan seksama orang itu. Bila tidak ditemukan penyakit kusta lagi, orang itu dinyatakan tahir dan boleh kembali

Jalan Panjang yang Harus Kutempuh

Dengan nyaring aku berseru-seru kepada TUHAN, dengan nyaring aku memohon kepada TUHAN. Aku mencurahkan keluhanku ke hadapan-Nya, kesesakanku kuberitahukan ke hadapan-Nya. Ketika semangatku lemah lesu di dalam diriku, Engkaulah yang mengetahui jalanku. Di jalan yang harus kutempuh, dengan sembunyi mereka memasang jerat terhadap aku. (Mazmur

Kincir Angin Tua

Inilah kisah mengenai sebuah kincir angin tua yang reyot di sebuah desa nun jauh. Kincir angin ini berdiri di sebelah lumbung sebuah rumah yang dipakai untuk memompakan air ke dalam rumah mereka. Kincir angin ini memberikan kesempatan bagi mereka untuk dapat menikmati air yang cukup

Footprints

Wow, sungguh luar biasa ketika saya mendapatkan sebuah pembatas Alkitab yang berisikan sajak yang begitu menyentuh hati. Sebuah tulisan yang hingga kini begitu merasuk di dalam hidup ini, karena memang benar pada kenyataannya mengenai bagaimana Allah ada di samping kita bahkan Dia menggendong kita di