Browse By

Category Archives: science

Sarjana Teknik menjadi Insinyur

Indonesia Hari Ini Secara ekonomi, Indonesia hari ini berada di posisi ke 10 dalam kategori negara dengan pertumbuhan ekonomi terbaik di dunia. Pada tahun 2010, Indonesia mampu meningkatkan pendapatan negara hingga USD 3000. Padahal, pada tahun 2007, pendapatan Indonesia hanya USD 1947. Target selanjutnya pada

From Bengkulu with Love Part 8: Energi Terbarukan

Melalui perbincangan bersama dengan Pak AA dan Pak Budi selama perjalanan ke Bengkulu, saya baru mengetahui betapa besar dampak dari perubahan harga beli energi listrik oleh PLN. Keputusan yang diambil oleh Kementian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) ini nyatanya memang memberikan efek “domino” dalam investasi

Perbedaan S1 dan S2

Sebelum lebih jauh mendalami mengenai langkah hingga lulus ujian S2, saya ingin terlebih dahulu membagikan pemikiran saya mengenai perbedaan S1 dan S2.

From Bengkulu with Love Part 4: Indonesia Masih Gelap

Satu hal yang cukup miris ketika saya tiba di Bengkulu Tengah adalah belum semua rumah penduduk dialiri oleh listrik. Bengkulu Tengah masih gelap di malam hari. Sudah ada Gardu Induk Pekalongan di daerah Sumatera Selatan yang menyuplai listrik ke daerah perbatasan antara provinsi Bengkulu dengan

From Bengkulu with Love Part 3: Potensi Energi Terbarukan

Indonesia seperti seluruh negara yang ada di bumi ini yang membutuhkan energi. Pemenuhan kebutuhan energi di Indonesia dipenuhi oleh penggunaan minyak bumi, batubara, panas bumi, dan gas alam. Sumber-sumber energi itu nyatanya termasuk ke dalam sumber energi tidak terbarukan, artinya suatu saat nanti akan habis.