Browse By

Category Archives: science

Bagaimana Keadaan PLTN di Dunia?

Di artikel sebelumnya, kita telah mengupas singkat mengenai keadaan PLTN di dunia khususnya di negara Prancis yang 75% energi listriknya berasal dari PLTN. Kita telah belajar kesulitan dan tantangan yang dihadapi ilmuwan-ilmuwan di bawah tanah Desa Bure, tantangan bagaimana cara menyimpan dan mengubur limbah nuklir

Seberapa Sulit Menyimpan Limbah Nuklir?

Tempat penampungan limbah nuklir 500 meter bawah tanah Sembunyikan limbah nuklir untuk 100 ribu tahun Inilah potret Desa Bure (dibaca Desa Byuru) di utara Prancis. Desa kecil yang terpilih jadi tempat penampungan limbah nuklir dari seluruh PLTN di Prancis. Penduduknya hanya 96 orang, salah satu

Limbah Nuklir dari PLTN

Limbah Nuklir Menurut BATAN Berdasarkan pembagian oleh BATAN (Badan Atom Nasional), limbah nuklir bisa dibagi menjadi dua: Bahan bakar nuklir yang sudah tidak dapat digunakan lagi (ini juga disebut bahan bakar nuklir habis pakai) Bahan atau peralatan yang terkena zat radioaktif atau menjadi radioaktif. Pembagian limbah nuklir menurut

Biaya Back End Cost PLTN

Dalam artikel pertama mengenai pembangunan PLTN di Indonesia, saya mengutip makalah pusat pengembangan energi nuklir – BATAN, mengenai “Perbandingan Biaya Pembangkitan Listrik Nuklir dan Fosil dengan Mempertimbangkan Aspek Lingkungan“, yang ditulis oleh Mochamad Nasrullah, Suparman. Dalam makalah tersebut disimpulkan diantara Pembangkit Listrik dengan bahan bakar

Proses Pengayaan Uranium

Dalam artikel sebelumnya, kita sudah belajar bahwa uranium yang ditambang dari alam tidak bisa langsung dipergunakan sebagai bahan bakar PLTN. Itu dikarenakan kebanyakan uranium yang di alam, yakni hampir 99,3% adalah isotop uranium-238 yang berat sehingga sulit dilakukan reaksi fisi dalam PLTN. Reaksi fisi atau