Browse By

Archives

Apakah PLTMH itu?

Terlibat dalam sebuah proyek pembangunan PLTMH beberapa bulan ini membuat saya memperoleh banyak pengetahuan mengenai pembangkit listrik ini. Sebuah pembangkit listrik yang kelak akan menjadi cikal bakal energi murah dan bersih di masa depan. Saya ingin membagikan ilmu saya mengenai PLTMH ini. Mari sama-sama belajar.

Transmisi dengan HVAC

Transmisi listrik didefinisikan sebagai usaha untuk menyalurkan, mendistribusikan, atau mengirimkan daya listrik dari sumber energi (pembangkit listrik) menuju kepada beban atau konsumen, bisa berupa perumahan, sentra bisnis dan pemerintahan, juga industri. Selama ini, urusan transmisi listrik di Indonesia dilakukan oleh PT. Perusahaan Listrik Negara (PLN). PLN memegang tiga

Medan Elektrostatik pada HVDC

Berbeda dengan teknologi HVAC yang mempunyai standar tegangan internasional dan nasional (kita mengenal di Indonesia tegangan 0.4 kV, 20 kV, 150 kV, dan 500 kV), teknologi HVDC tidak mempunyai standar tegangan. Pemilihan tegangan HVDC disesuaikan dengan kapasitas daya yang akan disalurkan dan kelas kabel (kabel laut)

Tegangan Tinggi DC (HVDC)

Di artikel sebelumnya saya telah membahas keunggulan dari HVDC (High Voltage Direct Current) atau transmisi listrik dengan arus searah bertegangan tinggi. Pada HVDC, efek elektrostatiknya pada manusia dan lingkungan alam secara umum lebih kecil dibandingkan dengan HVAC, yang membuat HVDC yang ramah lingkungan.

Apa itu Sistem Tenaga?

Sistem tenaga atau sistem kelistrikan adalah keseluruhan komponen listrik yang saling terhubung, di mana ada pembangkitan (generation), pengiriman (transmisi), dan pendistribusian (distribution) energi ke konsumen.