Browse By

Tag Archives: Allahku Juruselamatku

Nubuatan akan Perjanjian Baru

Allah telah membuat perjanjian bahwa Israel akan menjadi umat pilihan-Nya dan Dia menjadi Allah-Nya. Tapi dalam perjalanan waktu, bangsa Israel mulai melupakan dan meninggalkan perjanjian itu.  Mereka tidak lagi mengingat perjanjian dengan Tuhan. Nabi-nabi besar seperti Yesaya, Yeremia, Yehezkiel kemudian nabi-nabi kecil Daniel, Hosea, Yoel,

Yesus Menggenapkan Perjanjian Baru

Kelahiran Yesus menggenapi seluruh nubuatan dan janji-janji Allah sepanjang masa. Kalau kita melihat Alkitab Perjanjian Baru khususnya kitab Injil kita akan sering menemukan ayat-ayat pararel ke Perjanjian Lama. Ini adalah tanda sekaligus bukti bahwa Yesuslah yang dimaksudkan dalam nubuatan nabi dan firman Tuhan Allah dalam

Natal: Allah yang Merelakan Diri

Akhir tahun 2012 sudah di depan mata. Natal juga tinggal menghitung hari lagi. Sekali lagi natal datang. Di Jepang, tempat-tempat bermain sudah mengganti temanya menjadi bertemakan natal. Lagu-lagu natal mulai diputar di supermarket dan mal-mal. Pohon-pohon natal juga mulai didirikan di depan gedung-gedung, lengkap dengan

Berkat Tuhan

“Jika engkau baik-baik mendengarkan suara TUHAN Allahmu, dan melakukan dengan setia segala perintah-Nya yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, maka TUHAN, Allahmu, akan mengangkat engkau di atas segala bangsa di bumi. Segala berkat ini akan datang kepadamu dan menjadi bagianmu, jika engkau mendengarkan suara TUHAN,

Berdoa untuk Kegenapan Kehendak Tuhan

Permohonan pertama yang diajarkan oleh Yesus untuk diminta oleh murid-murid-Nya adalah yang terpenting dari segalanya. “Datanglah Kerajaan-Mu, jadilah kehendak-Mu di bumi seperti di Sorga” (Matius 6:10). Permohonan ini adalah sebuah penyerahan akan kehendak Tuhan dan penggenapannya di dalam kehidupan kita. Jauh lebih dari apa yang