Browse By

Tag Archives: Christmas

Nyanyian Pujian Maria

Nyanyian Pujian Maria terdapat di bagian tengah pasal pertama Lukas 1. Penulis surat Lukas dengan apik menyusun isi surat Lukas khususnya pasal yang pertama. Mulai dari pemberitahuan tentang kelahiran Yohanes Pembaptis, pemberitahuan tentang kelahiran Yesus, pertemuan Maria dan Elisabet, Nyanyian pujian Maria, Kelahiran Yohanes Pembaptis,

Kabar Kelahiran Juruselamat

Kita tentu sudah tidak asing lagi dengan bacaan Alkitab di bawah ini. Bacaan tentang kabar kelahiran Juruselamat yang diberitakan oleh para malaikat kepada para gembala. Kita mengetahui bahwa setelah mendengar kabar kelahiran Juruselamat, para gembala cepat-cepat berangkat dan melihat bayi Yesus.

Rahasia di Balik Tanggal 25 Desember

Jadi kapan sebenarnya Yesus lahir? Pertanyaan ini selalu muncul di forum-forum sosial dan agama setiap kali hari Natal menjelang. Apakah Yesus benar-benar dilahirkan pada tanggal 25 Desember? Kalau tidak, mengapa kita semua merayakan peringatan hari kelahiran Yesus di tanggal 25 Desember?

Nubuatan Kelahiran Mesias

Bagaimana kita dapat menjelaskan kepada yang lain bahwa Yesus Kristus adalah Sang Mesias dan Penyelamat umat manusia? Apa respon kita terhadap teman-teman yang belum percaya kepada Yesus Sang Juruselamat? Sambil menantikan datangnya hari Natal di tahun 2014 ini, saya telah merangkum nubuatan kelahiran mesias dalam

Nubuat Kunjungan Orang Majus

Kita sudah membaca mengenai penggenapan nubuat kelahiran Yohanes Pembaptis,  nubuat kelahiran Yesus Kristus, lalu kisah kelahiran Yesus, dan kisah Malaikat yang mengunjungi gembala-gembala di padang gurun. Kini kita akan menelusuri nubuat kunjungan orang Majus ke Israel yang dinubuatkan lebih dari 1000 tahun sebelum kelahiran Yesus.