Seminar Nasional Energi 2013
Saya berkesempatan merasakan pengalaman berharga menjadi seorang pembicara di dalam sebuah seminar. Dan saya bersyukur saya juga dapat mengunjungi keluarga Namboru saya (saudara perempuan ayah) yang juga berkediaman di Jember. Berikut ini adalah beritanya (diambil dari http://www.polije.ac.id/id/berita/384-potensi-angin-dan-gelombang-laut-sebagai-sumber-energi, dengan beberapa perubahan)