Browse By

Tag Archives: Kehidupan di Jepang

Kebaktian di Rumah

Dalam persekutuan doa Jumat minggu lalu saya kembali berjumpa dengan Erika dan Yosia, Kines dan Keslin, anak-anak yang selalu ikut persekutuan Doa. Hari itu persekutuan doa diadakan di Rumah Kines dan Keslin, anak Pak Pendeta Yustinus, gembala jemaat wilayah Tokyo. Walaupun mereka lebih sering bermain

Persekutuan Doa di Tokyo

Telah hampir 6 bulan saya pindah ke asrama baru di Tokyo. Pindah ke Tokyo membawa banyak kemudahan bagi saya. Selain mempermudah ketika saya ingin pergi ke Gereja atau persekutuan Orang Batak di Jepang (Permata), saya pun jadi bisa mengikuti Persekutuan Doa Jumat Malam. Suatu hal

Mempelajari WordPress

Seperti dalam artikel sebelumnya, hari Minggu tanggal 1 September 2013, saya melihat bagaimana Bang Sonny mengoperasikan Website Gereja. Bang Sonny menambahkan event Gereja, mengupload gambar, dan video dengan begitu mudahnya. Tampilan WordPress yang dipergunakan sama sekali baru dan saya begitu tertarik. Namun karena waktu itu

Belajar WordPress

Sudah 14 tahun berlalu ketika Pyra Labs (kemudian diakuisisi oleh Google pada 2003) pertama meluncurkan Blogger dan 10 tahun berlalu ketika Matt Mullenweg menciptakan WordPress sebagai blogging software pada 27 Mei 2003. Di antara kedua blogging host ini selalu ada perdebatan tak henti, tentang mana

Refleksi Kerja Praktek di Saga Bagian 1

Saya ingin menceritakan tentang apa yang saya dapatkan dalam kerja praktek di Saga. Cerita yang sama juga saya telah saksikan di depan para jemaat Gereja Interdenominasi Injili Indonesia Tokyo pada 11 Agustus 2013. Dan pada kesempatan kali ini saya menuangkannya dalam tulisan. Selain menjadi kenangan