Browse By

Tag Archives: Kehidupan di Jepang

Refleksi Kerja Praktek di Saga Bagian 2

Dibanding dengan teman-teman lain yang pergi kerja praktek juga, mereka rata-rata mengajar selama 2 x 90 menit, saya mendapatkan tugas mengajar hingga 12 kali. Ketika mengetahuinya, saya kembali merasakan kebaikan dan tuntunan Tuhan. Kalau teman-teman lain hanya diberikan sedikit waktu mengajar, saya diberi kepercayaan lebih.

Walking With Dinosaurs in Japan

WALKING WITH DINOSAURS -Live Arena Tour in Japan Attracting over 8 million visitors worldwide, “Walking with Dinosaurs” returns to Japan once again after sweeping audiences off their feet with a huge Dinosaur boom in 2010. And now in 2013, with new story and dinosaurs it

Indah RencanaMu Tuhan

Pada Ibadah Minggu kemarin, saya tertegun dan terharu oleh kesaksian seorang jemaat. Beliau adalah Bapatua Silaban. Saya memanggilnya Bapatua bukan karena dia abangnya papa saya, tapi karena dia bermarga Silaban. Silaban dan Sihombing itu bersaudara, jadi saya memanggilnya Bapatua, hehe. Bapatua bersaksi mengenai perjalanan hidupnya

Perjalanan ke Haneda Airport

Perjalanan pulang ke Indonesia adalah saat yang saya paling tunggu-tunggu. Setahun sudah belajar dan hidup di Jepang, saatnya saya kembali dan berlibur di tanah air tercinta, Indonesia. Dua kali saya telah berlibur di Indonesia, dan kedua-duanya saya naik pesawat Air Asia, berangkat dari Haneda Airport

Ijime di Jepang

Dalam berperang ada dua cara menaklukkan musuh. Pertama, serang, hajar, hancurkan sampai habis. Cara ini adalah yang paling terkenal dan paling sering digunakan. Tapi ada kelemahannya, kalau musuhnya kuat dan bertahan terus, pihak penyerang akan mengalami kerugian luar biasa. Cara ini juga sangat beresiko mendapat